Rabu, 27 September 2023
Dalam rangka menghadirkan pembelajaran jarak jauh yang bermutu, Direktur Jenderal Pendidikan Islam Muhamamd Ali Ramdhani mengajak Pimpinan Institut Agama Islam (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon untuk melakukan berbagai terobosan guna membangun digital culture di kalangan civitas akademika, khususnya bagi dosen, tendik, dan mahasiswa pada Program Studi Pendidikan Jarak Jauh Pendidikan Agama Islam (Prodi PJJ PAI).
Perkuliahan di Universitas Islam Internasional Indonesia, Depok, Jawa Barat resmi dimulai pada tanggal 25 September 2023. Perkuliahannya ditandai dengan pelaksanaan Academic Convocation yang dihadiri mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla.
Ayulyn Nisail Musyarofah, mahasiswi Program Studi Manajemen Keuangan Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullahm Tulungagung berhasil mendapatkan juara dalam lomba penulisan Esai Ekonomi Syariah pada pagelaran Road to Fesyar 2023.
Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) kini terbuka bagi mahasiswa non muslim. Direktur Pendidikan Tinggi Islam Kemenag, Ahmad Zainul Hamdi, meminta agar PTKIN yang sudah menerima mahasiswa non muslim untuk memperlalukannya secara proporsional.
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mendapat penghargaan detikcom Awards 2023 kategori Tokoh Transformasi Digital Pelayanan Keagamaan. Penghargaan diserahkan Pemimpin Redaksi detikcom kepada Sekretaris Jenderal Kementerian Agama Nizar Ali yang hadir mewakili Menag, di Jakarta.